







Sebuah Game Changer yang mengandung 3 jenis Peptide yang powerful untuk merawat kontur kulit di sekitar mata, mengatasi kelelahan mata seperti Lingkaran Hitam, Kantung Mata, Keriput, & Penuaan pada mata akibat paparan sinar biru setiap hari.
Selain itu juga menghaluskan & memberikan kelembapan pada area kulit mata, sehingga mata terlihat lebih segar. meningkatkan elastisitas kulit, mencerahkan lingkaran hitam (dalam 3-4 minggu), menghidrasi hingga 18 jam, & mencegah kerusakan akibat radikal bebas dengan kekuatan antioksidan dari Ekstrak Poria Cocos.
Tekstur gel yang ringan ini menyerap dengan cepat & membuat area mata Anda terasa lembut dan terjaga kapanpun.
BAIK UNTUK:
- Lingkaran hitam
- Kantung Mata
- Garis Halus & Kerutan
Informasi Lebih Lanjut:
Arthicoke & Caffeine terbukti secara ilmiah dapat secara visual mengurangi kelenjar lemak & meningkatkan kekencangan kulit & meremajakan area mata (in vivo), & mengandung campuran bahan penguat viskositas seperti: parafin & gliseril stearat, dirancang untuk mempercepat aktivitas permukaan kulit untuk melembabkan, mengisi kembali, & mengurangi kantung mata.
Bebas Wewangian, Bebas Paraben, Tanpa Sulfat
NA18202000193
Keluarkan Eye Gel (sebesar kacang hijau), gunakan ujung keramik dengan gerakan tekan-tekan secara perlahan dimulai dari bagian dalam ke arah luar mata, bagian atas & bawah.
Gunakan Pagi & Malam hari.
Dapat disimpan di kulkas agar keramik terasa lebih dingin saat aplikasi.
Dapat di-layer & digunakan sebagai preparation sebelum makeup tanpa menimbulkan patchy.
DAPAT DIGUNAKAN DENGAN:
Di usia berapa sebaiknya saya menggunakan Eye Gel ini?
Sejak umur 11 kamu dapat menggunakan Game Changer Tripeptide Eye Gel.
Apakah Game Changer bisa mencegah milia?
Ya. Selain mencegah, Game Changer Tripeptide Eye Gel juga tidak akan menyebabkan milia menjadi semakin parah
Bisakah Game Changer memudarkan Dark Circle & Eye Bag?
Ya. Game Changer Tripeptide Eye Gel dapat membantu memudarkan mata panda & mengempiskan kantung mata.
Tetapi semua tergantung dari tingkat keparahannya.
Jika sudah terlalu parah, maka dibutuhkan tindakan medis lebih lanjut seperti operasi.
Waktu penggunaan Game Changer sebaiknya kapan saja?
Dapat digunakan pagi & malam.
Dan juga sebelum makeup
Apakah produk ini aman untuk digunakan setiap hari?
Ya. Game changer aman digunakan sehari-hari pagi dan malam. Kapanpun dimanapun
Apakah Produk ini aman untuk Bumil dan Busui?
Ya. Game changer Tripeptide Eye Gel aman untuk bumil & busui, dan juga untuk remaja diatas 11 tahun.
Aqua, Aloe Barbadensis leaf extract, peg/ppg/polybutylene glycol-8/5/3 glycerin, butylene glycol, hydroxyethyl urea, polyacrylamide, C13-14 isoparaffin, laureth-7, Poria Cocos Extract, Acetyl TetraPeptide-5, DiPeptide-2, phenoxyethanol, Hyaluronic Acid, fructan, Cynara Scolymus Leaf extract, decyl glucoside, phenethyl alcohol, citric acid, glucose, Caffeine, xanthine, bisabolol, cholesterol, alcohol, Hydrogenated lecithin, 1,2-hexanediol, OligoPeptide-5, CI16255, CI15985